Pengguna SPEAKS yang akan melakukan pelaporan kasus Kekerasan Seksual harus mendaftarkan diri sebelum membuat laporan. Hal ini ditujukan agar pelapor dapat melakukan tracking terhadap laporan tersebut. Pelapor bisa merupakan korban ataupun pihak lain yang mengetahui kasus Kekerasan Seksual.

Identitas pengguna baik dalam posisi sebagai pelapor maupun korban Kekerasan Seksual dienkripsi untuk keamanan data pengguna.

Registrasi Pengguna SPEAKS


Sudah terdaftar? Login di sini